Pada kali ini saya akan membagikan informasi tentang cara membuat Seblak Kering
Bahan-bahan'a adalah :
- kurupuk sumber sari sesuai selera
- cabe sesuai selera
- bawang putih 1 siung
- bawang merah 1 siung
- cikur secukup'a
cara membuat'a adalah :
- haluskan dulu bumbu-bumbu seperti bawang merah, bawang putih, cabe di tambah garam secukupnya
- panaskan minyak secukupnya
- goreng kurupuk sambil terus diaduk aduk
- ketika kurupuk setengah matang, masukkan bumbu-bumbu yang tadi sudah ditumbuk
- aduk aduk hingga rata
- angkat kemudian tiriskan
- sediakan wadah yang dilapisi kertas tisyu buat menyerap minyak'a
- taburi penyedap rasa kemudian aduk-aduk
- akhirnya.... seblak kering siap di santap
inilah hasilnya :